Apa Pemberontakan Andi Azis dan APRA: Latar Belakang, Tujuan Serta Dampaknya

latar belakang terjadinya pemberontakan andi azis adalah

Mari kita ulas bersama dan membahas materi secara detail terkait pertanyaan (Apa Latar Belakang terjadinya pemberontakan yang disebabkan oleh Andi Azis). Mungkin Banyak diantara kita yang ingin mengetahui apa latar belakang terjadinya pemberontakan tersebut. Pemberontakan Andi Azis ini terjadi di Makassar ( Sulawesi Selatan).

Latar belakang terjadinya pemberontakan Andi Azis adalah ketika menolak untuk masuknya pasukan dari APRIS yang mana berasal dari TNI di Makassar, Terjadi pada tanggal 5 April Tahun 1950. Peristiwa pemberontakan yang dikomandoi oleh Andi Azis, ia adalah seorang mantan dari perwira tentara Hindia Belanda, Koninklijk Nederlands Indisch Leger (KNIL).

Baik mari kita ketahui lebih lengkapnya dibawah ini terkait latar belakang terjadinya pemberontakan Andi Azis adalah sebagai berikut, tidak hanya itu kami akan menjelaskan tujuan, dampak dan serta penjelasan lainnya yang perlu kamu tahu, mari simak dibawah ini.

Latar Belakang Pemberontakan Andi Azis

latar belakang terjadinya pemberontakan andi azis adalah
ringtimesbali.pikiran-rakyat.com

Latar belakang terjadinya pemberontakan andi azis adalah berawal dari berakhirnya kegiatan KMB atau Konferensi Meja Bundar yang mana berakhir pada tahun 1949. Kala itu waktu kegiatan konferensi, KNIL telah dibubarkan dan NIT ( Negara Indonesia Timur juga disahkan sebagai salah satu bagian RIS atau disebut dengan Republik Indonesia Serikat.

Lalu terkait keputusan tersebut membuat Andi Azis tidak setuju jika NIT bergabung dengan Republik Indonesia Serikat. Menurut Andi Azis, APRIS tersebut dalang dari permasalahan politik yang telah terjadi di Negara Indonesia Timur. Ketika Kondisi di NIT tidak balance, timbul permasalahan atau konflik yang mana kejadian Pemberontakan KNIL ini pun terjadi.

Jadi kamu sudah tahukan latar belakang terjadinya pemberontakan Andi Azis adalah karena Andi Azis tidak setuju atau tidak mau jika NIT tersebut bergabung pada RIS yang mana ikut campur dalam aktivitas APRIS dalam konfliknya Negara Indonesia Timur.

Baca Juga : Apa Artinya Love Hitam, Macam-Macam dan Makna

Siapakah Andi Azis Itu

latar belakang pemberontakan andi azis
http://biografi-tokoh-pahlawan-indonesia.blogspot.com/

Setelah kita mengetahui latar belakang terjadinya pemberontakan andi azis adalah dikarenakan ketidak persetujuan dia terhadap NIT bergabung dengan RIS, sehingga menjadikan kan peristiwa pemberontakan yang dipimpin oleh Andi Azis.

Bersumber dari pencatatan Seminar Series in Humanities and social Sciences pada tahun 2019, Andi Azis seorang putra yang lahir di Simpang Binanga, Sulawesi Selatan, Kabupaten Barru pada tanggal 10 September tahun 1924.

Dia telah tumbuh dengan keinginannya yang bergabung pada pasukan militer di Belanda. Namun Keinginannya tersebut telah hancur setelah terjadinya Perang Dunia II, sehingga ia mengungsi ke Negara Inggris yang mana ketika itu negara yang paling aman dibanding negara sekutu yang ada di Eropa.

Lalu Andi Azis sudah melalui semua pendidikannya di Inggris dan setelah Indonesia merdeka ia pulang ke kampung halamannya, Andi Azis mendarat di Pulau Jawa pada tahun 1946 sehingga mendapat tugas di daerah Cilincing. Kemudian ia diminta untuk bergabung sebagai KNIL atau Koninklijk Nederlandsch Indisch Leger ( Angkatan Perang Belanda) berpangkat letnan dua.

Tujuan Andi Azis Melakukan Pemberontakan

pemberontakan andi azis
sindonews.com

Setelah kita mengetahui latar belakang terjadinya pemberontakan Andi Azis adalah sebagai informasi penting bagi kita yang perlu kita ketahui di masa lalu yang mana terjadi di Negara Indonesia ini, namun kita juga harus perlu mengetahui kenapa Andi Azis melakukan itu.

Ketika RIS telah resmi dan sah sebagai NKRI dan menggiring sejumlah Negara Bagian termasuk pada Negara Bagian Kalimantan Timur, NIT dan juga Sumatera Selatan. Namun NIT tersebut baru memperoleh kabarnya penyatuan itu pada tanggal 4 April Tahun 1950. 

  • Pemberontakan Andi Azis ketika itu berupa, keinginan mendudukan tempat pada sektor penting di bagian badan militer di wilayah Indonesia Timur
  • Menangkap Letnan Kolonel yang bernama AJ. Mokognita, ia adalah seorang Panglima Teritorium pada wilayah Indonesia Bagian Timur.
  • Jadi kita ketahui Andi Azis ini ingin mengincar kedudukan atau pun posisi tertinggi pemerintahan yang mana merupakan negara federasi di sektor militer, dengan tokoh politik soumokil dan sukowati yang merupakan presidennya.

Dampak dari Pemberontakan Oleh Andi Azis

latar belakang pemberontakan apra adalah
kompas.com

Dengan adanya kejadian latar belakang terjadinya pemberontakan Andi Azis adalah menjadikan orang lain terkena pengaruh atau dampaknya juga. Pemerintah telah mengatasi pemberontakan tersebut dan langsung mengirimkan pasukan yang dipimpin oleh Kolonel Alex Kawilarang.

Lalu dari pasukan Andi Azis tersebut diminta agar untuk menyerahkan senjata dan juga membebaskan tawanan yang telah mereka tangkap waktu kejadian tersebut. Tapi Andi Azis terlambat memberikan laporan sehingga pasukan dia sudah terlanjur melakukan pemberontakan.

Dari Makassar  dan berangkat menuju ke Jakarta, Andi Azis langsung ditangkap. Ia mengaku bahwa aksi yang dilakukan karena ketidakpuasan atau tidak setuju dengan APRIS. Kemudian pasukan dari Andi Azis telah diatasi oleh tentara-tentara Indonesia yang ketika itu dipimpin oleh Kolonel Kawilarang.

Kronologi dan Penangkapan Andi Azis

latar belakang rms
titiknol.co.id

Pada jam lima pagi pada tanggal 5 Bulan April Tahun 1950, Seorang yang bernama Andi Azis tersebut pergi dengan pasukan dibantu juga oleh salah satu anggota pasukan belanda yaitu Koninklijke Leger dan setelah itu KNIL menyerang tempat atau markas APRIS yang berada di Makassar.

Dalam mengatasi peristiwa pemberontakan yang dilakukan oleh pasukan Andi Azis, terjadi pada tanggal 7 Bulan April Tahun 1950 dimana pemerintah telah mengirim pasukan untuk melakukan ekspedisi, menuju Sulawesi yang dipimpin oleh salah satu seorang bernama Kolonel AE Kawilarang. Kemudian Andi Azis dibawa ke Jakarta untuk diproses dan diadili serta dikenai hukuman penjara dalam jangka waktu selama 14 tahun.

Latar Belakang Pemberontakan APRA

Nah, sekarang teman-teman sudah tahu latar belakang terjadinya pemberontakan Andi Azis adalah yang mana yang sudah dijelaskan di atas, sekarang mari kita ketahui juga apa latar belakang pemberontakan APRA apa ya?

Latar belakang Pemberontakan APRA adalah gerakan yang mana awal munculnya di Bandung pada tanggal 23 Bulan Januari Tahun 1950 yang disebabkan hendak dibubarkan negara bagian bentukan dari Belanda di Republik Indonesia Serikat ( RIS ) yang mana akan kembali bersatu dengan Republik Indonesia.

Membelatar belakangi gerakan APRA tersebut dari persetujuan atau kesepakatan pada Konferensi Meja Bundar ( KMB) tersebut yang telah menyatakan kalau Koninklijk Nederlands Indische Leger dilepaskan atau dibubarkan. Sebab pemberontakan APRA tersebut keinginan dari Raymond Westerling dan juga Sultan Hamid II agar bisa merebut kekuasaan serta mempertahankan negara federal Republik Indonesia Serikat.

Tujuan Pemberontakan APRA

Bertujuan agar Belanda bisa menjajah kembali Negara Indonesia, tidak hanya itu mereka juga menanam keperluan politik dan juga ekonomi mereka di Negara Indonesia. Adanya keinginan mereka untuk menjarah dan juga mengeksploitasi sumber daya yang ada di Indonesia, yang mana Belanda menentang jika ada rencana dalam perubahan Indonesia untuk melakukan negara kesatuan.

Apa Latar Belakang RMS

Dilansir dari sumber-sumber, bahwasannya latar belakang RMS ini adanya keinginan agar bisa untuk mempertahan NIT menjadi negara federasi. Bertujuan memisahkan Maluku Selatan seperti Buru, Seram dan Ambon dari wilayah yang ada di NKRI.

RMS ( Republik Maluku Selatan) merupakan suatu republik yang ada di Kepulauan Maluku yang mana diproklamasikan pada tanggal 25 Bulan April Tahun 1950. Pemberontakan pada Republik Maluku Selatan ini telah didalangi oleh mantan jaksa agung Negara Indonesia Timur, oleh karena itulah seorang bernama Soumokil ini ingin melepaskan wilayah di Maluku dari NKRI.

Jadi, seperti itulah penjelasan dari pertanyaan seperti “ Apa Latar Belakang Terjadinya Pemberontakan Andi Azis Adalah?” Semoga ini bisa membantu teman sekalian agar bisa  menjawab soal atau untuk ingin tahu saja. Terimakasih Telah membaca artikel kami markaspintar.com